Indonesia kembali memperoleh penghargaan “Gold Award for Outstanding Exhibit” pada Hong Kong Flower Show 2011 yang diselenggarakan oleh Hong Kong Leisure and Cultural Services Department pada 11-20 Maret 2011 di Victoria Park, taman terbesar di Hong Kong. Acara penyerahan hadiah dilaksanakan pada 12 Maret di panggung utama Hong Kong Flower Show (HKFS) 2011. Hadir untuk [...]
