Tim nasional taekwondo Indonesia berhasil meraih 13 emas, 4 perak, dan 3 perunggu di Kejuaraan Taekwondo 2011 Gold Coast Australian Open yang diselenggarakan pada 17 & 18 September lalu. Keberhasilan timnas taekwondo di Gold Coast, Australia, ini bisa menjadi pemicu semangat untuk meraih target sesungguhnya di SEA Games XXXVI pada November 2011 nanti. “Harus diakui [...]
